Spesifikasi dan Harga Hp Evercoss A28B Terbaru 2014 lengkap dengan harga baru dan harga seken-bekas Bulan April 2014 - Mei 2014. Spesifikasi Lengkap Evercoss A28B dan Keunggulan kelebihan serta kekurangan Evercoss A28B. Evercoss merupakan produsen lokal yang sedang rajin mengeluarkan produk ponsel Android terbarunya yang ditujukan untuk pasar kalangan kelas menengah ke bawah. Dengan berbekal keyboard fisik QWERTY, Evercoss menyematkan nama pada ponsel terbarunya ini yaitu Evercoss A28B. Ponsel ini membawa sejumlah spesifikasi yang cukup maksimal dikelasnya dengan harga jual yang cukup terjangkau. Untuk mengetahui harga Evercoss A28B dan spesifikasi Evercoss A28B, berikut ulasannya.
Evercoss A28B hadir dengan mengusung layar berukuran 3,5 inci yang memiliki resolusi HVGA 320 x 480 piksel, dan untuk memaksimalkan aktivitas berkirim pesan SMS atau chatting telah tersedia fisik keyboard QWERTY sehingga ponsel ini mirip dengan Galaxy Chat milik Samsung. Secara keseluruhan bodi ponsel ini berdimensi 126,8 x 62,1 x 10 mm dengan bobot seberat 96,6 gram yang cukup nyaman saat digenggam.
Dari segi performa, Evercoss A28B yang telah berjalan pada OS Android 4.2 Jelly Bean disokong oleh prosesor Dual Core berkecepatan 1 GHz dengan dipadukan RAM 512 MB. Selain itu, terdapat memori internal sebesar 4 GB yang dapat diperluas slot MicroSD yang dapat digunakan untuk menyimpan berbagai file data pengguna.
Sementara dari segi fotografinya, terdapat dua buah kamera yaitu kamera belakang berukuran 3,0 MP tanpa ada dukungan fitur Autofocus, dan kamera depan berukuran 1,3 MP dapat digunakan untuk mendukung aktivitas pengguna yang ingin menjalankan video call atau video chat. Ponsel ini ditumpu oleh sumber daya baterai sebesar 1450 mAh.
Pada Evercoss A28B tersedia slot kartu Dual SIM GSM dengan koneksi jaringan 3,5G, HSDPA, EDGE, GPRS, WiFi, USB Modem, WiFi Tethering dan koneksi data Bluetooth. Ponsel ini juga memiliki fitur multimedia seperti MP3/Audio Player, Radio FM, Webcam dan menarikanya telah terpasang layanan pesan instan BBM yang bisa dinikmati langsung oleh pengguna.
HP Android ini tersedia dalam pilihan warna hitam, putih, merah dan abu-abu. Untuk harga Evercoss A28B ini dibanderol sekitar Rp 800 ribuan.
|
BULAN/ TAHUN | HARGA BARU | HARGA BEKAS |
November 2013 | - | - |
Desember 2013 | Rp - | Rp - |
Januari 2014 | Rp - | Rp - |
Febuari 2014 | Rp 885.000 | Rp - |
Maret 2014 | Rp 879.000 | Rp - |
April 2014 | Rp 860.000 | Rp - |
Mei 2014 | Rp - | Rp - |
Disclaimer:
Jika saat ini anda sedang membaca Spesifikasi dan Harga Hp Evercoss A28B Terbaru 2014 maka perlu di ingat bahwa kami tidak bisa menjamin seakurat mungkin. Sekali Lagi, info harga yang kami jabarkan diatas jadikan sebagai Patokan harga di daerah anda dan kemungkinan daftar harga dapat berubah-ubah tanpa pemberitahuan sebelumnya juga di setiap daerah memiliki perbedaan harga. Untuk lebih jelas sobat bisa menghubungi Dealer terdekat di daerah sobat.
Kami tidak bertanggungjawab atas segala konsekuensi yang muncul dari penggunaan informasi ini.
Harga bisa berubah sesuai dengan harga terbaru saat ini, jadi pastikan Anda selalu update untuk mengetahui harga terakhir.