Spesifikasi dan Harga Smartfren Andromax G Terbaru 2014 lengkap dengan harga baru dan harga seken/bekas Bulan April 2014 - Mei 2014. Smartfren Andromax G HP Android Dual Core Harga 1,2 Jutaan Bisa BBM-an – Pada bulan april - mei ini, smartfren mengeluarkan dua produk terbarunya yang diberi nama Smartfren Andromax G dan Smartfren Andromax i2. Munculnya dua produk tersebut membuktikan bahwa smartfren serius dalam menghadapi persaingan gadget canggih yang akhir-akhir ini semakin marak. Anda pasti penasaran tentang spesifikasi apa yang ditawarkan oleh smartphone tersebut. Berikut adalah ulasan singkat dari Andromax G.
Smartfren Andromax G yang layar 4 Inchi (480 x 800 pixel) WVGA tersebut memang terbilang cukup canggih apalagi dengan dukungan layar IPS kapasitif touchscreen yang mendukung multitouch. Dengan layar tersebut, anda akan mendapatkan sensasi ketajaman tampilan. HP android ini menggunakan Dual SIM (CDMA – GSM, Dual Standby) dengan jaringan CDMA 200 EVDO Rev A (3,5G) dan GSM (2G).
Di segi System Operasi, Smartfren Andromax G mengandalkan OS Android 4.1 Jelly Bean. OS ini dilengkapi dengan dukungan prosesor Dual Core 1 GHz RAM 512 MB chipset Snapdragon. Di sisi grafis, Andromax G menggunakan GPU Adreno 203.
Fitur lain yang bisa anda dapatkan pada Smartfren Andromax G adalah fitur dual kamera yakni kamera utama beresolusi 5 MP dengan dukungan autofocus. Sedangkan untuk kamera kedua, anda bisa menggunakan kamera beresolusi 1.3 MP.
Di segi memori penyimpanan, Smartfren Andromax G menggunakan memori internal sebesar 4 GB dengan tambahan memori eksternal berupa microSD hingga 32 GB. Besarnya memori tersebut menjadikan anda tak perlu khawatir jika ingin menyimpan banyak data.
Smartfren Andromax G memiliki fitur konektivitas berupa Wi-Fi hotspot, microUSB, dan Bluetooth v3 A2DP. Sedangkan daya yang digunakan oleh smartphone ini adalah baterai Li-Ion 1630 mAh. Daya baterai tersebut memang tergolong cukup rendah untuk smartphone yang penuh dengan aplikasi ini.
Untuk harga Smartfren Andromax G, anda perlu merogoh kocek sebesar Rp. 1.200.000 per unitnya.
|
BULAN/ TAHUN | HARGA BARU | HARGA BEKAS |
Desember 2013 | Rp 1.200.000 | Rp - |
Januari 2014 | Rp 1.200.000 | Rp - |
Februari 2014 | Rp 1.150.000 | Rp - |
Maret 2014 | Rp 1.100.000 | Rp 600.000 |
April 2014 | Rp 1.000.000 | Rp 550.000 |
Disclaimer: Jika saat ini anda sedang membaca Spesifikasi dan Harga Smartfren Andromax G Terbaru 2014 maka perlu di ingat bahwa kami tidak bisa menjamin seakurat mungkin. Sekali Lagi, info harga yang kami jabarkan diatas jadikan sebagai Patokan harga di daerah anda dan kemungkinan daftar harga dapat berubah-ubah tanpa pemberitahuan sebelumnya juga di setiap daerah memiliki perbedaan harga. Untuk lebih jelas sobat bisa menghubungi Dealer terdekat di daerah sobat. Kami tidak bertanggungjawab atas segala konsekuensi yang muncul dari penggunaan informasi ini. Harga bisa berubah sesuai dengan harga terbaru saat ini, jadi pastikan Anda selalu update untuk mengetahui harga terakhir.